Halo para readers disini saya akan menjelaskan peran komunikasi dalam organisasi. Sebelumnya kita ketahui dulu pengertian masing-masingnya.
Apa itu Komunikasi?
Suatu proses dalam
mana seseorang atau beberapa orang, kelompok, organisasi, dan masyarakat menciptakan, dan menggunakan informasi agar terhubung dengan lingkungan dan orang lain". Pada umumnya, komunikasi
dilakukan secara lisan atau verbal yang dapat dimengerti oleh kedua belah
pihak. Apabila
tidak ada bahasa verbal yang dapat dimengerti oleh keduanya, komunikasi masih
dapat dilakukan dengan menggunakan gerak-gerik badan, menunjukkan sikap
tertentu, misalnya tersenyum, menggelengkan kepala, mengangkat bahu. Cara seperti ini disebut komunikasi dengan bahasa
nonverbal.
Organisasi itu apa?
Sekumpulan
orang-orang yang disusun dalam kelompok-kelompok, yang bekerjasama untuk
mencapai tujuan bersama, Organisasi adalah system kerjasama antara dua orang
atau lebih, atau organisasi adalah setiap bentuk kerjasama untuk pencapaian
tujuan bersama, organisasi adalah struktur pembagian kerja dan struktur tata
hubungan kerja antara sekelompok orang pemegang posisi yang bekerjasama secara
tertentu untuk bersama-sama mencapai tujuan tertentu.
Lalu apa peranan komunikasi?
Seperti pernyataan sebelumnya komunikasi adalah melakukan tukar informasi sedangkan organisasi adalah sekumpulan orang yang ingin mencapai tujjuan tertentu. Komunikasi yang baik itu penting untuk menjaga keutuhan dan perkembangan sebuah organisasi. Jika salah komunikasi saja pasti akan saling curiga dan akhirnya satu persatu pergi. Seharusnya saling terbuka tetapi dikarenakan salah komunikasi dan gengsi semua pergi. Perkembangan organisasi seperti seperti saling memberi masukan tentang bisnis atau membuat usaha bisnis. Karena tidak salahkan jika membuat perkumpulan atau tongkrongan, selain ngobrol atau curhat dapat menghasilkan uang. Kalau bisa yang halal ya readers.
Sumbers:
http://id.wikipedia.org/wiki/Komunikasi
https://dhiedotorg.wordpress.com/2011/09/25/pengertian-definisi-arti-organisasi-dan-unsur-unsurnya/
Sumbers:
http://id.wikipedia.org/wiki/Komunikasi
https://dhiedotorg.wordpress.com/2011/09/25/pengertian-definisi-arti-organisasi-dan-unsur-unsurnya/


0 comments:
Post a Comment